28 Jul

Apa Sih Bedanya Kusen UPVC vs Aluminium

center>
Kusen Upvc vc Aluminium

Apa Sih Bedanya Kusen Upvc  vc Aluminium Yang Ada

Didalam membangun sebuah bangunan entah itu rumah maupun gedung sudah pasti anda membutuhkan kusen, jendela maupun pintu. Bahan dasar dari kusen, pintu maupun jendela pun beragam seperti kayu, upvc dan juga aluminium. Saat ini banyak digunakan bahan aluminium sebagai pengganti kusen kayu, akan tetapi bahan UPVC sudah dijadikan alternatif pilihan selain aluminium.

Kusen UPVC vs aluminium yang saat ini sedang trend sebagai pilihan dalam membangun rumah. Kusen UPVC dan aluminium sama-sama memiliki kelebihan yaitu tahan air, tahan terhadap iklim, anti rayap, serta mudah perawatannya. Kusen UPVC terbuat dari bahan plastik sedangkan aluminium terbuat dari logam jadi sudah pasti anti rayap dan tidak mudah keropos.

Kusen Upvc  vc Aluminium

Kusen Upvc vc Aluminium

Namun pada kusen aluminium air dapat mudah masuk pada bagian kacanya sehingga kaca dapat dengan mudah terlepas sedangkan kusen Upvc tidak.

Kusen UPVC vs aluminium lainnya adalah sama-sama mempunyai pilihan seperti warna hitam, putih maupun silver. Akan tetapi pada kusen upvc warna yang dimiliki tidak mudah pudar serta bersifat lentur.

081213331849 - admin@kusenupvc.netHubungi kami